4 Jenis Aplikasi Kasir Digital untuk Usaha – Transaksi merupakan aktivitas yang sering di lakukan, apalagi kalau kamu memiliki bisnis atau usaha. Tidak jarang kamu memerlukan mesin kasir untuk melakukan pencatatan transaksi jual beli. Seiring dengan teknologi yang semakin berkembang, kamu bisa melakukan pencatatan transaksi hanya dengan menggunakan ponsel saja, lho. Kehadiran aplikasi kasirĀ onlineĀ bisa membuat […]